
|
Universitas Negeri Surabaya
Fakultas Teknik
Program Studi S1 Sistem Informasi
|
Kode Dokumen |
SEMESTER LEARNING PLAN |
Course |
KODE |
Rumpun MataKuliah |
Bobot Kredit |
SEMESTER |
Tanggal Penyusunan |
Komputasi Berbasis Awan |
5720103173 |
|
T=3 |
P=0 |
ECTS=4.77 |
4 |
19 April 2025 |
OTORISASI |
Pengembang S.P |
Koordinator Rumpun matakuliah |
Koordinator Program Studi |
.......................................
|
.......................................
|
I Kadek Dwi Nuryana, S.T., M.Kom. |
Model Pembelajaran |
Case Study |
Program Learning Outcomes (PLO)
|
PLO program Studi yang dibebankan pada matakuliah |
PLO-8 |
Mampu membuat perencanaan infrastruktur TI, arsitektur jaringan, layanan fisik dan cloud, menganalisa konsep identifikasi, otentikasi, otorisasi akses dalam konteks melindungi orang dan perangkat |
PLO-13 |
Mampu memahami dan menjelaskan konsep dan pentingnya keamanan sistem informasi dalam mengelola data dan informasi serta mengidentifikasi hal - hal tentang kebocoran data |
Program Objectives (PO) |
PO - 1 |
Mampu memahami dan dapat menjelaskan konsep dari komputasi berbasis awan, dan green computing
|
PO - 2 |
Mampu memahami dan menjelaskan arsitektur komputasi berbasis awan, menjelaskan dan memahami karasteristik
|
PO - 3 |
Mampu memahami metode komputasi berbasis awan, mengenali penggunaan, teknik dan model komputasi berbasis awan
|
PO - 4 |
Mampu memahami metode pengembangan komputasi berbasis awan dan dapat mejelaskan komponennya
|
PO - 5 |
Mampu menerapkan teknologi cloud computing pada skala kecil dan dapat menjelaskan aspek pendukung teknologi cloud computing dan juga mekanisme keamanan
|
Matrik PLO-PO |
|
PO | PLO-8 | PLO-13 | PO-1 | | ✔ | PO-2 | ✔ | | PO-3 | ✔ | | PO-4 | ✔ | | PO-5 | | ✔ |
|
Matrik PO pada Kemampuan akhir tiap tahapan belajar (Sub-PO) |
|
PO |
Minggu Ke |
1 |
2 |
3 |
4 |
5 |
6 |
7 |
8 |
9 |
10 |
11 |
12 |
13 |
14 |
15 |
16 |
PO-1 | ✔ | ✔ | | | | | | | | | | | | | | | PO-2 | | | ✔ | ✔ | | | | | | | | | | | | | PO-3 | | | | | ✔ | ✔ | ✔ | ✔ | | | | | | | | | PO-4 | | | | | | | | | ✔ | ✔ | ✔ | | | | | | PO-5 | | | | | | | | | | | | ✔ | ✔ | ✔ | ✔ | ✔ |
|
Deskripsi Singkat Mata Kuliah
|
Mata kuliah ini membahas konsep, arsitektur, dan aplikasi komputasi berbasis awan (cloud computing). Mahasiswa akan mempelajari model layanan cloud, metode pengembangan, serta penerapan teknologi cloud dalam skala kecil hingga besar. Fokus pada keamanan dan pengelolaan sumber daya cloud juga merupakan bagian dari kurikulum. |
Pustaka
|
Utama : |
|
- Cloud Computing: Concepts, Technology & Architecture oleh Thomas Erl
- Green Computing: Tools and Techniques for Saving Energy, Money, and Resources oleh K. E. E. of the Green Computing Alliance
- The Cloud at Your Service: The Changing Role of IT in the Cloud Era oleh J. P. McCool
- Cloud Computing Architecture: Principles and Applications oleh P. R. Srinivasan
- Cloud Computing: Principles and Paradigms oleh Rajkumar Buyya, James Broberg, dan Andrzej Goscinski
- Cloud Computing: A Hands-On Approach oleh Arshdeep Bahga dan Vijay Madisetti
- Cloud Computing: Theory and Practice oleh D. P. Anderson
- Cloud Application Architectures: Building Applications and Infrastructure in the Cloud oleh George Reese
|
Pendukung : |
|
|
Dosen Pengampu
|
|
Minggu Ke- |
Kemampuan akhir tiap tahapan belajar
(Sub-PO)
|
Penilaian |
Bantuk Pembelajaran,
Metode Pembelajaran,
Penugasan Mahasiswa,
[ Estimasi Waktu] |
Materi Pembelajaran
[ Pustaka ] |
Bobot Penilaian (%) |
Indikator |
Kriteria & Bentuk |
Luring (offline) |
Daring (online) |
(1) |
(2) |
(3) |
(4) |
(5) |
(6) |
(7) |
(8) |
1
Minggu ke 1 |
Mampu memahami dan menjelaskan konsep dasar komputasi berbasis awan dan green computing |
- Mampu memahami dan menjelaskan definisi komputasi berbasis awan dengan green computing
- Mengidentifikasi manfaat serta tantangannya
- Menjelaskan peran green computing dalam mengurangi dampak lingkungan
|
Kriteria:
- Partisipasi = 20%
- Tugas = 30%
- UTS = 20%
- UAS = 30%
Bentuk Penilaian : Aktifitas Partisipasif |
Diskusi kelompok tentang konsep dasar komputasi berbasis awan dan green computing, serta menyelesaikan tugas individu 3 X 50 |
Diskusi forum tentang konsep dasar komputasi berbasis awan dan green computing, serta menyelesaikan tugas individu yang diunggah dan dibahas di platform e-learning 3 X 50 |
Materi: Konsep dasar komputasi berbasis awan Pustaka: Cloud Computing: Concepts, Technology & Architecture oleh Thomas Erl Materi: Green computing dan manfaatnya dalam konteks komputasi awan Pustaka: Green Computing: Tools and Techniques for Saving Energy, Money, and Resources oleh K. E. E. of the Green Computing Alliance |
2% |
2
Minggu ke 2 |
Mampu menjelaskan sejarah, perkembangan, dan peran penting komputasi berbasis awan dalam dunia teknologi |
- Mampu memahami dan menguraikan sejarah perkemabnagn teknologi komputasi awan
- Mampu menjelaskan peran komputasi awan dalam transformasi digital
|
Kriteria:
- Partisipasi = 20%
- Tugas = 30%
- UTS = 20%
- UAS = 30%
Bentuk Penilaian : Tes |
Mempelajari sejarah dan peran penting komputasi berbasis awan melalui pengerjaan tugas kelompok 3 X 50 |
Mempelajari sejarah dan peran penting komputasi berbasis awan 3 X 50 |
Materi: Sejarah dan evolusi komputasi berbasis awan Pustaka: The Cloud at Your Service: The Changing Role of IT in the Cloud Era oleh J. P. McCool Materi: Peran komputasi awan dalam teknologi modern Pustaka: The Cloud at Your Service: The Changing Role of IT in the Cloud Era oleh J. P. McCool |
2% |
3
Minggu ke 3 |
Mampu memahami dan menjelaskan arsitektur dasar dari komputasi berbasis awan |
- Menjelaskan model penyimpanan, pengolahan, dan pengolahan data dalam komputasi awan
- Menguraikan perbedaan antara arsitektur tradisional dan arsitektur awan
- Mampu memahami dan mengidentifikasi komponen utama dalam arsitektur komputasi awan
|
Kriteria:
- Partisipasi = 20%
- Tugas = 30%
- UTS = 20%
- UAS = 30%
Bentuk Penilaian : Penilaian Hasil Project / Penilaian Produk |
Memahami arsitektur dasar komputasi berbasis awan serta menyelesaikan tugas individu yang menganalisis arsitektur melalui laporan 3 X 50 |
Memahami arsitektur dasar komputasi berbasis awan serta menyelesaikan tugas individu yang menganalisis arsitektur melalui laporan 3 X 50 |
Materi: Komponen arsitektur komputasi berbasis awan Pustaka: Cloud Computing Architecture: Principles and Applications oleh P. R. Srinivasan Materi: Model arsitektur Pustaka: Cloud Computing Architecture: Principles and Applications oleh P. R. Srinivasan |
3% |
4
Minggu ke 4 |
Mampu menjelaskan dan memahami karasteristik utama dari komputasi berbasis awan |
Mampu memahami dan menguraikan karasteristik komputasi berbasis awan dan mengidentifikasi fitur keamanan dan skalabilitas dalam komputasi awan |
Kriteria:
- Partisipasi = 20%
- Tugas = 30%
- UTS = 20%
- UAS = 30%
Bentuk Penilaian : Aktifitas Partisipasif |
Mempelajari karakteristik utama komputasi berbasis awan 3 X 50 |
Mempelajari karakteristik utama komputasi berbasis awan, serta menyelesaikan laporan individu yang menjelaskan karakteristik tersebut 3 X 50 |
Materi: Karakteristik utama komputasi awan (on-demand, scalability, elasticity) Pustaka: Cloud Computing: Concepts, Technology & Architecture oleh Thomas Erl |
3% |
5
Minggu ke 5 |
Mampu memahami dan menerapkan model penyampaian layanan dalam komputasi berbasis awan |
- Mampu memahami dan mengidentifikasi scenario yang tepat untuk penerapan masing-masing model
- Menerapkan model layanan cloud dalam studi kasus tertentu
|
Kriteria:
- Partisipasi = 20%
- Tugas = 30%
- UTS = 20%
- UAS = 30%
Bentuk Penilaian : Penilaian Hasil Project / Penilaian Produk, Praktik / Unjuk Kerja |
Memahami dan menerapkan model penyampaian layanan komputasi berbasis awan serta menyelesaikan tugas individu yang menerapkan model dalam studi kasus 3 X 50 |
Memahami dan menerapkan model penyampaian layanan komputasi berbasis awan serta menyelesaikan tugas individu tentang penerapan model dalam studi kasus 3 X 50 |
Materi: Model penyampaian layanan: SaaS, PaaS, IaaS Pustaka: Cloud Computing: Principles and Paradigms oleh Rajkumar Buyya, James Broberg, dan Andrzej Goscinski |
4% |
6
Minggu ke 6 |
Mampu menjelaskan dan menerapkan model penyampaian layanan dalam komputasi berbasis awan |
Mampu menggunakan model layanan cloud dalam situasi dunia nyata dan mengevaluasi kelebihan dan kekurangan masing-masing model layanan |
Kriteria:
- Partisipasi = 20%
- Tugas = 30%
- UTS = 20%
- UAS = 30%
Bentuk Penilaian : Penilaian Hasil Project / Penilaian Produk |
Menerapkan model penyampaian layanan komputasi berbasis awan dan mengerjakan proyek kelompok yang menerapkan model dalam skenario nyata 3 X 50 |
Mnerapkan model penyampaian layanan komputasi berbasis awan dan mengerjakan proyek kelompok 3 X 50 |
Materi: Studi kasus penerapan model penyampaian layanan Pustaka: Cloud Computing: A Hands-On Approach oleh Arshdeep Bahga dan Vijay Madisetti |
4% |
7
Minggu ke 7 |
Mampu memahami dan mengenali dan menerapkan teknik dan model komputasi berbasis awan dalam berbagai kasus penggunaan |
- Mampu memahami dan mengidentifikasi tekni komputasi awan yang relevan dalam konteks bisnis dan mengaplikasikan model komputasi awan pada kasus penggunaan seperti e-commerce, kesehatan, dan pendidikan
- Ketepatan mahasiswa dlam mengevaluasi keberhasilan penerapan komputasi awan dalam studi kasus nyata
|
Kriteria:
- Partisipasi = 20%
- Tugas = 30%
- UTS = 20%
- UAS = 30%
Bentuk Penilaian : Penilaian Hasil Project / Penilaian Produk |
Mengenali dan menerapkan teknik serta model komputasi berbasis awan serta menyelesaikan tugas kelompok yang menganalisis teknik dan model 3 X 50 |
Mengenali dan menerapkan teknik serta model komputasi berbasis awan serta menyelesaikan tugas kelompok yang menganalisis teknik dan model 3 X 50 |
Materi: Teknik dan model komputasi berbasis awan Pustaka: Cloud Computing: Theory and Practice oleh D. P. Anderson Materi: Studi kasus penggunaan nyata Pustaka: Cloud Computing: Theory and Practice oleh D. P. Anderson |
5% |
8
Minggu ke 8 |
UTS |
|
Kriteria:
UTS Bentuk Penilaian : Tes |
UTS 3 X 50 |
UTS
|
Materi: UTS Pustaka: |
20% |
9
Minggu ke 9 |
Mampu memahami dan menjelaskan metode pengembangan aplikasi berbasis komputasi awan dan menjelaskan komponennya |
Mampu memahami dan menjelaskan langkah-langkah dalam pengembangan aplikasi berbasis awan dan mengidentifikasi komponen utama dalam oengembangan aplikasi |
Kriteria:
- Partisipasi = 20%
- Tugas = 30%
- UTS = 20%
- UAS = 30%
Bentuk Penilaian : Praktik / Unjuk Kerja |
Mempelajari metode pengembangan aplikasi berbasis komputasi awan serta komponennya, dan mengerjakan tugas kelompok yang merancang aplikasi berbasis awan 3 X 50 |
Mempelajari metode pengembangan aplikasi berbasis komputasi awan serta komponennya 3 X 50 |
Materi: Metode pengembangan aplikasi berbasis awan Pustaka: Cloud Application Architectures: Building Applications and Infrastructure in the Cloud oleh George Reese Materi: Komponen aplikasi berbasis awan Pustaka: Cloud Application Architectures: Building Applications and Infrastructure in the Cloud oleh George Reese |
4% |
10
Minggu ke 10 |
Mampu memahami dan menjelaskan kosep skalabilitas dan elastisitas dalam komputasi berbasis awan |
- Mampu memahami dan menguraikan konsep skalabilitas vertical dan horizontal, menjelaskan elastisitas dalam komputasi awan dan bagaimana menyesuaikan sumber daya sesuai kebutuhan
- Ketepatan mahasiswa dalam mengidentifikasi stategi untuk memastikan performa aplikasi cloud yang konsisten
|
Kriteria:
- Partisipasi = 20%
- Tugas = 30%
- UTS = 20%
- UAS = 30%
Bentuk Penilaian : Tes |
Mempelajari konsep skalabilitas dan elastisitas dalam komputasi berbasis awan serta menyelesaikan tugas individu yang menjelaskan konsep tersebut 3 X 50 |
Mempelajari konsep skalabilitas dan elastisitas dalam komputasi berbasis awan
|
Materi: Konsep skalabilitas dan elastisitas dalam komputasi awan Pustaka: Cloud Computing Architecture: Principles and Applications oleh P. R. Srinivasan |
3% |
11
Minggu ke 11 |
Mampu memahami dan menjelaskan metode pengelolaan sumber daya dalam komputasi berbasis awan |
- Mampu memahami dan menjelaskan teknik pengelolaan sumber daya secara efisien dalam lingkungan cloudMampu memahami dan menjelaskan teknik pengelolaan sumber daya secara efisien dalam lingkungan cloud
- Mengidentifikasi alat dan perform yang digunakan untuk pengelolaan sumber daya cloud dan mengevaluasi efektivitas metode pengelolaan sumber daya dalam scenario dunia nyata
|
Kriteria:
- Partisipasi = 20%
- Tugas = 30%
- UTS = 20%
- UAS = 30%
Bentuk Penilaian : Penilaian Hasil Project / Penilaian Produk |
Mempelajari metode pengelolaan sumber daya dalam komputasi berbasis awan, serta mengerjakan proyek kelompok yang merancang solusi pengelolaan sumber daya 3 X 50 |
Mempelajari metode pengelolaan sumber daya dalam komputasi berbasis awan 3 X 50 |
Materi: Pengelolaan sumber daya dalam komputasi awan Pustaka: Cloud Computing: Principles and Paradigms oleh Rajkumar Buyya, James Broberg, dan Andrzej Goscinski |
3% |
12
Minggu ke 12 |
Mampu menerapkan teknologi komputasi berbasis awan pada skala kecil |
- Mampu memahami dan menerapkan layanan cloud untuk proyek skala kecil dan mengonfigurasi serta mengelola lingkungan cloud untuk aplikasi tertentu
- Ketepatan mahassiwa dalam mengevaluasi implementasi cloud pada skala kecil berdasarkan hasil uji coba
|
Kriteria:
- Partisipasi = 20%
- Tugas = 30%
- UTS = 20%
- UAS = 30%
Bentuk Penilaian : Penilaian Hasil Project / Penilaian Produk |
Menerapkan teknologi komputasi berbasis awan pada skala kecil melalui praktikumdan mengerjakan tugas individu yang mencakup penerapan teknologi dalam proyek kecil 3 X 50 |
Menerapkan teknologi komputasi berbasis awan pada skala kecil melalui praktikum 3 X 50 |
Materi: Implementasi teknologi komputasi awan pada skala kecil Pustaka: Cloud Application Architectures: Building Applications and Infrastructure in the Cloud oleh George Reese |
4% |
13
Minggu ke 13 |
Mampu memahami dan menjelaskan aspek keamanan dalam teknologi komputasi berbasis awan |
- Mampu memahami dan menjelaskan tantangan keamanan dalam komputasi awan
- Mengidentifikasi teknik enkripsi, autentikasi, dan otorisasi dalam lingkungan cloud dan mengevaluasi keamanan dan strategi sistem cloud
|
Kriteria:
- Partisipasi = 20%
- Tugas = 30%
- UTS = 20%
- UAS = 30%
Bentuk Penilaian : Aktifitas Partisipasif, Tes |
Memahami aspek keamanan dalam teknologi komputasi berbasis awan dan menyelesaikan tugas individu tentang kebijakan keamanan 3 X 50 |
Memahami aspek keamanan dalam teknologi komputasi berbasis awan dan menyelesaikan tugas individu 3 X 50 |
Materi: Keamanan dalam teknologi komputasi berbasis awan Pustaka: Cloud Computing: Principles and Paradigms oleh Rajkumar Buyya, James Broberg, dan Andrzej Goscinski |
3% |
14
Minggu ke 14 |
Mampu memahami dan menjelaskan aspek pendukung teknologi cloud computing |
Mampu memahami dan menjelaskan peran manajemen data dan virtualisasi dalam komputasi awan, mengidentifikasi teknologi pendukung serta mengevaluasi teknologi pendukung dalam pengembangan dan pengelolaan aplikasi cloud |
Kriteria:
- Partisipasi = 20%
- Tugas = 30%
- UTS = 20%
- UAS = 30%
Bentuk Penilaian : Tes |
Mempelajari aspek pendukung teknologi cloud computing serta mengerjakan laporan individu tentang teknologi pendukung 3 X 50 |
Mempelajari aspek pendukung teknologi cloud computing 3 X 50 |
Materi: Aspek pendukung teknologi cloud computing Pustaka: Cloud Computing: Concepts, Technology & Architecture oleh Thomas Erl |
3% |
15
Minggu ke 15 |
Mampu merancang dan mengimplementasikan proyek berbasis cloud computing pada skala kecil |
- Mampu merancang arsitektur sistem untuk proyek cloud skala kecil dan mengimplementasikan proyek cloud dengan menggunakan teknologi yang dipelajari
- Metepatan mahasiswa dalam mengevaluasi performa proyek dan mengidentifikasi area untuk perbaikan
|
Kriteria:
- Partisipasi = 20%
- Tugas = 30%
- UTS = 20%
- UAS = 30%
Bentuk Penilaian : Penilaian Hasil Project / Penilaian Produk |
Mahasiswa merancang dan mengimplementasikan proyek berbasis cloud computing pada skala kecil 3 X 50 |
Merancang dan mengimplementasikan proyek berbasis cloud computing pada skala kecil 3 X 50 |
Materi: Perancangan dan implementasi proyek berbasis cloud computing Pustaka: Cloud Application Architectures: Building Applications and Infrastructure in the Cloud oleh George Reese |
4% |
16
Minggu ke 16 |
UAS |
|
Bentuk Penilaian : Tes |
UAS 3 X 50 |
UAS 3 X 50 |
Materi: UAS Pustaka: |
30% |