Universitas Negeri Surabaya
Fakultas Ekonomika dan Bisnis
Program Studi S1 Bisnis Digital

Kode Dokumen

SEMESTER LEARNING PLAN

Course

KODE

Rumpun MataKuliah

Bobot Kredit

SEMESTER

Tanggal Penyusunan

MATEMATIKA LOGIKA

6120903088

Mata Kuliah Wajib Program Studi

T=3

P=0

ECTS=4.77

2

28 Januari 2025

OTORISASI

Pengembang S.P

Koordinator Rumpun matakuliah

Koordinator Program Studi




.......................................




.......................................




Hujjatullah Fazlurrahman, S.E., MBA.

Model Pembelajaran

Case Study

Program Learning Outcomes (PLO)

PLO program Studi yang dibebankan pada matakuliah

PLO-2

Menunjukkan karakter tangguh, kolaboratif, adaptif, inovatif, inklusif, belajar sepanjang hayat, dan berjiwa kewirausahaan

PLO-3

Mengembangkan pemikiran logis, kritis, sistematis, dan kreatif dalam melakukan pekerjaan yang spesifik di bidang keahliannya serta sesuai dengan standar kompetensi kerja bidang yang bersangkutan

PLO-6

Mampu beradaptasi terhadap konteks permasalahan bisnis digital yang dihadapi dengan baik

PLO-8

Mampu mengembangkan keilmuan di bidang bisnis digital dengan tepat

Program Objectives (PO)

PO - 1

Mahasiswa mampu memahami dan menjelaskan konsep dasar logika matematika, termasuk proposisi, tabel kebenaran, dan inferensi logika, serta mampu mengaplikasikannya dalam bisnis digital

PO - 2

Mahasiswa mampu memahami teori himpunan, termasuk operasi dasar pada himpunan, serta mampu memanfaatkan teori himpunan dalam analisa bisnis

PO - 3

Mahasiswa mampu memahami konsep matriks, relasi, dan fungsi, serta mampu menerapkan operasi matriks dalam pemodelan dan pemecahan masalah logika matematika

PO - 4

Mahasiswa mampu memahami dan menerapkan induksi matematika untuk membuktikan sebuah proposisi secara sistematis

PO - 5

Mahasiswa mampu memahami notasi dan menerapkan algoritma dalam menyelesaikan sebuah masalah

PO - 6

Mahasiswa mampu memahami pola-pola dan logika dalam deret angka

PO - 7

Mahasiswa mampu memahami dan menerapkan konsep permutasi dan kombinasi maupun peluang untuk memodelkan penyelesaian suatu masalah

PO - 8

Mahasiswa mampu menjelaskan konsep dasar aljabar Boolean dan penerapan didalam sistem logika digital

Matrik PLO-PO

 
POPLO-2PLO-3PLO-6PLO-8
PO-1   
PO-2   
PO-3   
PO-4   
PO-5   
PO-6   
PO-7   
PO-8   

Matrik PO pada Kemampuan akhir tiap tahapan belajar (Sub-PO)

 
PO Minggu Ke
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16
PO-1
PO-2
PO-3
PO-4
PO-5
PO-6
PO-7
PO-8

Deskripsi Singkat Mata Kuliah

Mata kuliah Logika Matematika memberikan dasar-dasar pemahaman logika dan struktur matematika yang penting untuk analisis dan pemecahan masalah dalam berbagai bidang, termasuk bisnis digital. Materi yang dibahas mencakup logika proposisi dan predikat, teori himpunan, matriks, relasi dan fungsi, induksi matematika, kombinasi, serta peluang. Mata kuliah ini dirancang untuk membangun kemampuan berpikir logis, kritis, dan sistematis, serta kemampuan menerapkan konsep-konsep tersebut dalam pengambilan keputusan berbasis data. Melalui kombinasi teori dan aplikasi, mahasiswa akan mengembangkan keterampilan yang relevan untuk mendukung karier di era digital.

Pustaka

Utama :

  1. Munir, R. (2014). Matematika Diskrit Revisi Kelima . Bandung: Informatika.

Pendukung :

  1. Lipschutz, S & Lipson, M. (2021). Schaum's Outline of Discrete Mathematics, Fourth Edition (Schaum's Outlines). McGraw Hill

Dosen Pengampu

Hujjatullah Fazlurrahman, S.E., MBA.

Achmad Fitro, S.Kom., M.Kom.

Anita Safitri, M. Kom.

Amirusholihin, M.Sc.

Minggu Ke-

Kemampuan akhir tiap tahapan belajar
(Sub-PO)

Penilaian

Bantuk Pembelajaran,

Metode Pembelajaran,

Penugasan Mahasiswa,

 [ Estimasi Waktu]

Materi Pembelajaran

[ Pustaka ]

Bobot Penilaian (%)

Indikator

Kriteria & Bentuk

Luring (offline)

Daring (online)

(1)

(2)

(3)

(4)

(5)

(6)

(7)

(8)

1

Minggu ke 1

Mahasiswa mampu menjelaskan konsep dasar logika, logika proposisi dan tabel kebenaran

Mampu menyusun tabel kebenaran dan mengidentifikasi jenis proposisi

Kriteria:

latihan soal, diskusi


Bentuk Penilaian :
Aktifitas Partisipasif
Ceramah, diskusi interaktif, latihan soal
150

5%

2

Minggu ke 2

Mahasiswa mampu memahami hukum-hukum logika proposisi dan argumen

Mampu memahami logika proposisi dan dapat memberi argument pada proposisi.

Kriteria:

Tugas individu, latihan soal, diskusi


Bentuk Penilaian :
Aktifitas Partisipasif, Penilaian Portofolio
Ceramah, studi kasus, latihan soal
150

5%

3

Minggu ke 3

Mahasiswa mampu menjelaskan konsep dasar dan prinsip-prinsip pada himpunan

Mampu mengidentifikasi anggota himpunan dan menyelesaikan soal terkait operasi union, irisan, selisih, dan komplemen

Kriteria:

Tugas individu, latihan soal, diskusi


Bentuk Penilaian :
Aktifitas Partisipasif, Penilaian Portofolio
Ceramah, studi kasus, latihan soal
150

5%

4

Minggu ke 4

Mahasiswa mampu memahami konsep relasi dan fungsi merepresentasikan dalam bentuk tabel dan matriks

Mampu merepresentasikan relasi menggunakan tabel dan matriks dan menentukan jenis fungsi

Kriteria:

Diskusi, Quiz


Bentuk Penilaian :
Aktifitas Partisipasif, Penilaian Portofolio, Tes
Ceramah, studi kasus, latihan soal
150

5%

5

Minggu ke 5

Mahasiswa mampu menyelesaikan operasi aritmatika matriks sederhana

Mampu menyelesaikan operasi aritmatika matriks seperti penjumlahan dan perkalian sederhana

Kriteria:

diskusi, quiz


Bentuk Penilaian :
Aktifitas Partisipasif, Tes
Ceramah, studi kasus, latihan soal
150

5%

6

Minggu ke 6

Mahasiswa mampu menerapkan prinsip induksi matematika

Mampu membuktikan teorema sederhana menggunakan induksi matematika

Kriteria:

latihan soal, diskusi


Bentuk Penilaian :
Aktifitas Partisipasif, Penilaian Portofolio
Ceramah, studi kasus, latihan soal
150

5%

7

Minggu ke 7

Mahasiswa mampu memahami dan menggunakan notasi algoritma serta sifat pembagian pada bilangan bulat

Mampu menggunakan notasi algorimta dan pembagian bilangan bulat maupun prima

Kriteria:

Latihan soal, diskusi


Bentuk Penilaian :
Aktifitas Partisipasif
Ceramah, studi kasus, latihan soal
150

5%

8

Minggu ke 8

mampu menjawab soal

Mampu menjawab soal

Kriteria:

Ujian


Bentuk Penilaian :
Tes

Ujian Tengah Semester
90
15%

9

Minggu ke 9



0%

10

Minggu ke 10



0%

11

Minggu ke 11



0%

12

Minggu ke 12



0%

13

Minggu ke 13



0%

14

Minggu ke 14



0%

15

Minggu ke 15



0%

16

Minggu ke 16



0%



Rekap Persentase Evaluasi : Case Study

No Evaluasi Persentase
1. Aktifitas Partisipasif 21.67%
2. Penilaian Portofolio 9.17%
3. Tes 19.17%
50.01%

Catatan

  1. Capaian Pembelajaran Lulusan Program Studi (PLO - Program Studi) adalah kemampuan yang dimiliki oleh setiap lulusan Program Studi yang merupakan internalisasi dari sikap, penguasaan pengetahuan dan ketrampilan sesuai dengan jenjang prodinya yang diperoleh melalui proses pembelajaran.
  2. PLO yang dibebankan pada mata kuliah adalah beberapa capaian pembelajaran lulusan program studi (CPL-Program Studi) yang digunakan untuk pembentukan/pengembangan sebuah mata kuliah yang terdiri dari aspek sikap, ketrampulan umum, ketrampilan khusus dan pengetahuan.
  3. Program Objectives (PO) adalah kemampuan yang dijabarkan secara spesifik dari PLO yang dibebankan pada mata kuliah, dan bersifat spesifik terhadap bahan kajian atau materi pembelajaran mata kuliah tersebut.
  4. Sub-PO Mata kuliah (Sub-PO) adalah kemampuan yang dijabarkan secara spesifik dari PO yang dapat diukur atau diamati dan merupakan kemampuan akhir yang direncanakan pada tiap tahap pembelajaran, dan bersifat spesifik terhadap materi pembelajaran mata kuliah tersebut.
  5. Indikator penilaian kemampuan dalam proses maupun hasil belajar mahasiswa adalah pernyataan spesifik dan terukur yang mengidentifikasi kemampuan atau kinerja hasil belajar mahasiswa yang disertai bukti-bukti.
  6. Kreteria Penilaian adalah patokan yang digunakan sebagai ukuran atau tolok ukur ketercapaian pembelajaran dalam penilaian berdasarkan indikator-indikator yang telah ditetapkan. Kreteria penilaian merupakan pedoman bagi penilai agar penilaian konsisten dan tidak bias. Kreteria dapat berupa kuantitatif ataupun kualitatif.
  7. Bentuk penilaian: tes dan non-tes.
  8. Bentuk pembelajaran: Kuliah, Responsi, Tutorial, Seminar atau yang setara, Praktikum, Praktik Studio, Praktik Bengkel, Praktik Lapangan, Penelitian, Pengabdian Kepada Masyarakat dan/atau bentuk pembelajaran lain yang setara.
  9. Metode Pembelajaran: Small Group Discussion, Role-Play & Simulation, Discovery Learning, Self-Directed Learning, Cooperative Learning, Collaborative Learning, Contextual Learning, Project Based Learning, dan metode lainnya yg setara.
  10. Materi Pembelajaran adalah rincian atau uraian dari bahan kajian yg dapat disajikan dalam bentuk beberapa pokok dan sub-pokok bahasan.
  11. Bobot penilaian adalah prosentasi penilaian terhadap setiap pencapaian sub-PO yang besarnya proposional dengan tingkat kesulitan pencapaian sub-PO tsb., dan totalnya 100%.
  12. TM=Tatap Muka, PT=Penugasan terstruktur, BM=Belajar mandiri.