Universitas Negeri Surabaya
Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam
Program Studi S2 Kimia

Kode Dokumen

SEMESTER LEARNING PLAN

Course

KODE

Rumpun MataKuliah

Bobot Kredit

SEMESTER

Tanggal Penyusunan

Metabolisme Makromolekul

4710203061

Mata Kuliah Wajib Program Studi

T=3

P=0

ECTS=6.72

1

23 April 2025

OTORISASI

Pengembang S.P

Koordinator Rumpun matakuliah

Koordinator Program Studi




.......................................




Prof. Dr. Rudiana Agustini, M.Pd




Prof. Dr. Nuniek Herdyastuti, M.Si.

Model Pembelajaran

Case Study

Program Learning Outcomes (PLO)

PLO program Studi yang dibebankan pada matakuliah

PLO-3

Mengembangkan pemikiran logis, kritis, sistematis, dan kreatif dalam melakukan pekerjaan yang spesifik di bidang keahliannya serta sesuai dengan standar kompetensi kerja bidang yang bersangkutan

Program Objectives (PO)

PO - 1

Mahasiswa mampu mengembangkan pemikiran logis , kritis, dan sistematis melalui pembelajaran metabolisme senyawa makromolekul pada makhluk hidup

PO - 2

Mahasiswa memahami konsep metabolisme senyawa makromolekul pada makhluk hidup

Matrik PLO-PO

 
POPLO-3
PO-1
PO-2 

Matrik PO pada Kemampuan akhir tiap tahapan belajar (Sub-PO)

 
PO Minggu Ke
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16
PO-1
PO-2

Deskripsi Singkat Mata Kuliah

Kajian katabolisme dan anabolisme serta regulasi biomolekul karbohidrat, lipid, protein, fosforilasi oksidatif dan transfer elektron dalam fotosintesis, proses pengolahan informasi genetik, serta serta kasus kelainan dalam metabolismenya

Pustaka

Utama :

  1. 1.Ayala, F.J. and Kieger, J.A. 1984. Modern Genetics. California: The Benyamin Cummings Publishing Company Inc..
  2. 2.Koolman, J. and Roehm, K.H. 2005. Color Atlas of Biochemistry. 2 nd edition. New York: Stutgard.
  3. 3. Lehninger. 1988. Dasar-Dasar Biokimia (I,II,III). Jakarta: Erlangga.
  4. 4.Mathew,C.K., van Holde, K.E., Ahern, K.G. 1999. Biochemistry. San Fransisco: Addison-Wesley Pub. Co.
  5. 5.Murray R.K., Granner R.K., Mayes P.A., and Rotwell V.W. 2003. Harper’s Ilustrated Biochemistry, The McGraw-Hill Companies
  6. 6.Nelson, D.L. and Cox, M.M. 2003. Lehninger Principle of Biochemistry. 4th edition. Madison: University of Winconsin.

Pendukung :

  1. Recent journals related to each topic.

Dosen Pengampu

Prof. Dr. Hj. Rudiana Agustini, M.Pd.

Dr. Prima Retno Wikandari, M.Si.

Minggu Ke-

Kemampuan akhir tiap tahapan belajar
(Sub-PO)

Penilaian

Bantuk Pembelajaran,

Metode Pembelajaran,

Penugasan Mahasiswa,

 [ Estimasi Waktu]

Materi Pembelajaran

[ Pustaka ]

Bobot Penilaian (%)

Indikator

Kriteria & Bentuk

Luring (offline)

Daring (online)

(1)

(2)

(3)

(4)

(5)

(6)

(7)

(8)

1

Minggu ke 1

Memahami beberapa aspek metabolisme dan perannya dalam sel hidup

  1. Menjelaskan siklus CO2 dan N2
  2. Menjelaskan hubungan heterotrophic dan autotrophic
  3. Menjelaskan perbedaan antara katabolisme dan anabolisme
  4. Menjelaskan siklus ATP, NADH/NAD , FADH2/FAD
Kriteria:

Jawaban mahasiswa termasuk dalam nilai partisipasi


Bentuk Penilaian :
Aktifitas Partisipasif
Bentuk: kuliah
Metode: Ceramah, diskusi, tanyajawab

Materi: aspek metabolisme dan perannya dalam sel hidup
Pustaka: 3. Lehninger. 1988. Dasar-Dasar Biokimia (I,II,III). Jakarta: Erlangga.
5%

2

Minggu ke 2

aspek metabolisme dan perannya dalam sel hidup

  1. Menjelaskan hubungan antara katabolisme dan anabolisme karbohidrat
  2. Menjelaskan tahapan reaksi glikolisis
  3. Menjelaskan peran enzim pada setiap tahap glikolisis.
  4. Menjelaskan perbedaan antara tahapan jalur aerobik dan anaerobik
Kriteria:

Jawaban mahasiswa termasuk dalam nilai partisipasi


Bentuk Penilaian :
Aktifitas Partisipasif
Presentasi materi dan masalah-masalah terkait katabolisme karbohidrat, pembentukan ATP dan Glikolisis

Materi: katabolisme karbohidrat, pembentukan ATP dan Glikolisis
Pustaka: 4.Mathew,C.K., van Holde, K.E., Ahern, K.G. 1999. Biochemistry. San Fransisco: Addison-Wesley Pub. Co.
5%

3

Minggu ke 3

katabolisme diskarida dan polisakarida dan mekanismenya dalam memasuki jalur glikoisis

  1. Menjelaskan degradasi disakarida dan polisakarida
  2. Menjelaskan mekanisme masuknya disakarida dan polisakarida pada jalur glikolisis
  3. Menjelaskan enzim-enzim yang berperan dalam glikogenolisis di hati serta ekstra hepatik
Kriteria:

Jawaban mahasiswa termasuk partisipasi


Bentuk Penilaian :
Aktifitas Partisipasif
Presentasi materi terkait katabolisme diskarida dan polisakarida dan mekanismenya dalam memasuki jalur glikoisis

Materi: enzim-enzim yang berperan dalam glikogenolisis di hati serta ekstra hepatik
Pustaka: 4.Mathew,C.K., van Holde, K.E., Ahern, K.G. 1999. Biochemistry. San Fransisco: Addison-Wesley Pub. Co.
5%

4

Minggu ke 4

jalur aerob katabolisme karbohidrat

  1. Menjelaskan peran siklus asam sitrat
  2. Menjelaskan tahap siklus asam sitrat!
  3. Menjelaskan regulasi siklus asam sitrat
  4. Menjelaskan menghitung energy hasil siklus asam sitrat
  5. Menjelaskan kekhasan jalur alternatif shunt HM
Kriteria:

Jawaban mahasiswa termasuk dalam partisipasi


Bentuk Penilaian :
Aktifitas Partisipasif
Presentasi terkait dengan jalur aerob katabolisme karbohidrat

Materi: jalur aerob katabolisme karbohidrat
Pustaka: 6.Nelson, D.L. and Cox, M.M. 2003. Lehninger Principle of Biochemistry. 4th edition. Madison: University of Winconsin.
5%

5

Minggu ke 5

proses pembentukan ATP melalui fosforilasi oksidatif.

  1. Menjelaskan pengertian1. fosforilasi dan fosforilasi oksidatif
  2. Menjelaskan siklus ATP dan NADPH/ NADH
  3. Menjelaskan macam-macam senyawa inhibitor dan letak hambatannya
  4. Menjelaskan sistem antar-jemput glifosat dan malat aspartat
  5. Menjelaskan menghitung ATP dari proses katabolisme karbohidrat.
Kriteria:

Jawaban mahasiswa masuk nilai partisitasi


Bentuk Penilaian :
Aktifitas Partisipasif
Presentasi materi tentang proses pembentukan ATP melalui fosforilasi oksidatif.

Materi: menghitung ATP dari proses katabolisme karbohidrat.
Pustaka: Mathew,C.K., van Holde, K.E., Ahern, K.G. 1999. Biochemistry. San Fransisco: Addison-Wesley Pub. Co.
5%

6

Minggu ke 6

penggunaan ATP pada berbagai jalur anabolisme karbohidrat dan regulasinya

  1. Menjelaskan perbedaan jalur catabolisme dan anabolisme
  2. Menjelaskan tahap reaksi gluconeogenesis dan glycogenesis
  3. Menjelaskan control katabolisme dan anabolisme karbohidrat oleh hormone insulin, glucagon
Kriteria:

Jawaban mahasiswa termasuk dalam nilai partisipasi


Bentuk Penilaian :
Aktifitas Partisipasif
Presentasi materi terkait penggunaan ATP pada berbagai jalur anabolisme karbohidrat dan regulasinya

Materi: Mengkaji salah satu kasus terkait gangguan metabolisme KH dari berbagai jurna
Pustaka: Recent journals related to each topic.
10%

7

Minggu ke 7

proses fotosintesis

  1. Menjelaskan system reaksi fotokimia
  2. Menjelaskan tahap reaksi terang
  3. Menjelaskan tahap reaksi siklus Calvin
  4. Menjelaskan keuntungan dari siklus Hatch-slack
  5. Menjelaskan tahap reaksi siklus the Hatch-Slack

Bentuk Penilaian :
Aktifitas Partisipasif
Presentasi terkait proses fotosintesis

Materi: proses fotosintesis
Pustaka: 6.Nelson, D.L. and Cox, M.M. 2003. Lehninger Principle of Biochemistry. 4th edition. Madison: University of Winconsin.
5%

8

Minggu ke 8

UTS

  1. Identifikasi kasus-kasus penyakit terkait gangguan metabolisme karbohidrat yang terjadi di masyarakat dengan disertai data jumlah penderitanya.
  2. Mengkaji salah satu kasus terkait gangguan metabolisme KH dari berbagai jurnal
Kriteria:

Jawaban mahasiswa termasuk dalam nilai produk


Bentuk Penilaian :
Penilaian Hasil Project / Penilaian Produk
Mahasiswa melakukan Identifikasi kasus-kasus penyakit terkait gangguan metabolisme karbohidrat yang terjadi di masyarakat dengan disertai data jumlah penderitanya.

Materi: UTS
Pustaka: Recent journals related to each topic.
15%

9

Minggu ke 9

katabolisme asam amino dan regulasinya

  1. Menjelaskan fungsi utama katabolisme asam amino dan peran asam amino sebagai sumber energi.
  2. Menjelaskan jalur intermediat catabolisme asam amino
  3. Menjelaskan reaksi transaminase asam amino menjadi asam amino lainnya.
  4. Menjelaskan mekanisme transport ammonia dalam tubuh
  5. Menjelaskan perbedaan jalur sekresi nitrogen ammonotelik, oreotelik dan uricotelik.

Bentuk Penilaian :
Aktifitas Partisipasif
Jawaban mahasiswa termasuk nilai partisipasi

Materi: katabolisme asam amino dan regulasinya
Pustaka: 6.Nelson, D.L. and Cox, M.M. 2003. Lehninger Principle of Biochemistry. 4th edition. Madison: University of Winconsin.
5%

10

Minggu ke 10

anabolisme asam amino dan system regulasinya serta metabolism purines and pyrimidin

  1. Menjelaskan sintesis asam amino melalui 3 reaksi: glutamate dehydrogenase, glutamine synthetase dan carbamoil-phosphate synthetase dan regulasinya
  2. Menjelaskan sintesis asam amino dari reaksi glutamate transaminase dengan asam α-keto
  3. Menjelaskan degradasi purin
  4. Menjelaskan catabolisme purin menjadi asam urat.
  5. Menjelaskan degradasi pyrimidin
  6. Menjelaskan sintesis AMP dan GMP dari IMP
  7. Menjelaskan peran carbamoil phosphate and aspartate sebagai precursor basa pirimidin
  8. Menjelaskan system multienzim dalam sintesis basa pirimidin
Kriteria:

Jawaban mahasiswa termasuk pada nilai partisipasi


Bentuk Penilaian :
Aktifitas Partisipasif
Presentasi terkait anabolisme asam amino dan system regulasinya, serta metabolism purines and pyrimidin

5%

11

Minggu ke 11

proses catabolisme dari senyawa berbagai lipida.

  1. Menjelaskan tahap terjadinya β-oxidation
  2. Menjelaskan menghitung energy dari hasil oksidasi sempurna asam lemak.
  3. Menjelaskan tahap tambahan untuk asam lemak ganjil.
  4. Menjelaskan penguraian oksidasi fase-2 kompak asam
  5. Menjelaskan perbedan energy yang dihasilkan oleh asam lemak jenuh dan tak jenuh.
  6. Menjelaskan arti α and ϖ oxidation
  7. Menjelaskan pembentukan keton dan akibatnya.
Kriteria:

Jawaban mahasiswa termasuk dalam nilai partisipasi


Bentuk Penilaian :
Aktifitas Partisipasif
Presentasi materi terkait proses catabolisme dari senyawa berbagai lipida.

Materi: proses catabolisme dari senyawa berbagai lipida
Pustaka: 4.Mathew,C.K., van Holde, K.E., Ahern, K.G. 1999. Biochemistry. San Fransisco: Addison-Wesley Pub. Co.
5%

12

Minggu ke 12

proses anabolisme dari berbagai senyawa lipida utama.

  1. Menjelaskan anabolisme asam lemak yang diawali dari asetil CoA mitokondria
  2. Menjelaskan perbedaan anabolisme dari asam lemak jenuh dan tak jenuh
  3. Menjelaskan tahap 2 anabolisme TG
  4. Menjelaskan prinsip anabolisme phosphoglyceride
  5. Menjelaskan hormones, enzymes dan metabolites yang berperan dalam regulasi lipida.
  6. Menjelaskan regulasi lipolysis and lipogenesis
  7. Menjelaskan berbagai senyawa antara dalam biosintesis skualen, cholesterol

Bentuk Penilaian :
Aktifitas Partisipasif

Presentasi mataeri : proses anabolisme dari berbagai senyawa lipida utama.
Materi: proses anabolisme dari berbagai senyawa lipida utama.
Pustaka: 5.Murray R.K., Granner R.K., Mayes P.A., and Rotwell V.W. 2003. Harper’s Ilustrated Biochemistry, The McGraw-Hill Companies
5%

13

Minggu ke 13

tahap proses informasi genetoc dan regulasinya.

  1. Menjelaskan model replikasi.
  2. Menjelaskan polimerasi DNA.
  3. Menjelaskan mekanisme replikasi.
Kriteria:

Jawaban mahsiswa termasuk nilai partisipasi


Bentuk Penilaian :
Aktifitas Partisipasif
Presentasi mahasiswa terkait materi tahap proses informasi genetoc dan regulasinya.

Materi: tahap proses informasi genetoc dan regulasinya.
Pustaka: 1.Ayala, F.J. and Kieger, J.A. 1984. Modern Genetics. California: The Benyamin Cummings Publishing Company Inc..
5%

14

Minggu ke 14

  1. Menjelaskan tahap inisiasi
  2. Menjelaskan tahap elongasi.
  3. Menjelaskan tahap terminasi.
  4. Menjelaskan negative control (Lacperon)

Bentuk Penilaian :
Aktifitas Partisipasif

presentasi mahasiswa terkait tahap proses informasi genetoc dan regulasinya.
Materi: tahap proses informasi genetoc dan regulasinya.
Pustaka: 1.Ayala, F.J. and Kieger, J.A. 1984. Modern Genetics. California: The Benyamin Cummings Publishing Company Inc..
5%

15

Minggu ke 15

  1. Menjelaskan tahap inisiasi
  2. Menjelaskan tahap elongasi.
  3. Menjelaskantahap terminasi.
  4. Menjelaskan negative control (Lacperon)

Bentuk Penilaian :
Aktifitas Partisipasif

Presentasi mahasiswa terkait tahap proses informasi genetoc dan regulasinya.
Materi: tahap proses informasi genetoc dan regulasinya.
Pustaka: 1.Ayala, F.J. and Kieger, J.A. 1984. Modern Genetics. California: The Benyamin Cummings Publishing Company Inc..
5%

16

Minggu ke 16

  1. Mengkaji salah satu kasus terkait gangguan metabolisme protein dari berbagai jurnal
  2. Mengkaji salah satu kasus terkait gangguan metabolisme protein dari berbagai jurnal
  3. Identifikasi kasus-kasus penyakit terkait gangguan metabolisme asam nukleat yang terjadi di masyarakat dengan disertai data jumlah penderitanya.
  4. Mengkaji salah satu kasus terkait gangguan metabolisme asam nukleat dari berbagai jurnal.

Bentuk Penilaian :
Penilaian Hasil Project / Penilaian Produk
Mahasiswa mengidentifikasi kasus-kasus terkait gangguan metabolisme protein dan asam nukleat

Materi: Mengkaji salah satu kasus terkait gangguan metabolisme asam nukleat dari berbagai jurnal.
Pustaka: Recent journals related to each topic.
10%



Rekap Persentase Evaluasi : Case Study

No Evaluasi Persentase
1. Aktifitas Partisipasif 75%
2. Penilaian Hasil Project / Penilaian Produk 25%
100%

Catatan

  1. Capaian Pembelajaran Lulusan Program Studi (PLO - Program Studi) adalah kemampuan yang dimiliki oleh setiap lulusan Program Studi yang merupakan internalisasi dari sikap, penguasaan pengetahuan dan ketrampilan sesuai dengan jenjang prodinya yang diperoleh melalui proses pembelajaran.
  2. PLO yang dibebankan pada mata kuliah adalah beberapa capaian pembelajaran lulusan program studi (CPL-Program Studi) yang digunakan untuk pembentukan/pengembangan sebuah mata kuliah yang terdiri dari aspek sikap, ketrampulan umum, ketrampilan khusus dan pengetahuan.
  3. Program Objectives (PO) adalah kemampuan yang dijabarkan secara spesifik dari PLO yang dibebankan pada mata kuliah, dan bersifat spesifik terhadap bahan kajian atau materi pembelajaran mata kuliah tersebut.
  4. Sub-PO Mata kuliah (Sub-PO) adalah kemampuan yang dijabarkan secara spesifik dari PO yang dapat diukur atau diamati dan merupakan kemampuan akhir yang direncanakan pada tiap tahap pembelajaran, dan bersifat spesifik terhadap materi pembelajaran mata kuliah tersebut.
  5. Indikator penilaian kemampuan dalam proses maupun hasil belajar mahasiswa adalah pernyataan spesifik dan terukur yang mengidentifikasi kemampuan atau kinerja hasil belajar mahasiswa yang disertai bukti-bukti.
  6. Kreteria Penilaian adalah patokan yang digunakan sebagai ukuran atau tolok ukur ketercapaian pembelajaran dalam penilaian berdasarkan indikator-indikator yang telah ditetapkan. Kreteria penilaian merupakan pedoman bagi penilai agar penilaian konsisten dan tidak bias. Kreteria dapat berupa kuantitatif ataupun kualitatif.
  7. Bentuk penilaian: tes dan non-tes.
  8. Bentuk pembelajaran: Kuliah, Responsi, Tutorial, Seminar atau yang setara, Praktikum, Praktik Studio, Praktik Bengkel, Praktik Lapangan, Penelitian, Pengabdian Kepada Masyarakat dan/atau bentuk pembelajaran lain yang setara.
  9. Metode Pembelajaran: Small Group Discussion, Role-Play & Simulation, Discovery Learning, Self-Directed Learning, Cooperative Learning, Collaborative Learning, Contextual Learning, Project Based Learning, dan metode lainnya yg setara.
  10. Materi Pembelajaran adalah rincian atau uraian dari bahan kajian yg dapat disajikan dalam bentuk beberapa pokok dan sub-pokok bahasan.
  11. Bobot penilaian adalah prosentasi penilaian terhadap setiap pencapaian sub-PO yang besarnya proposional dengan tingkat kesulitan pencapaian sub-PO tsb., dan totalnya 100%.
  12. TM=Tatap Muka, PT=Penugasan terstruktur, BM=Belajar mandiri.