Universitas Negeri Surabaya
Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam
Program Studi S1 Pendidikan Ilmu Pengetahuan Alam

Kode Dokumen

SEMESTER LEARNING PLAN

Course

KODE

Rumpun MataKuliah

Bobot Kredit

SEMESTER

Tanggal Penyusunan

Sains Lingkungan

8420803201

Mata Kuliah Wajib Program Studi

T=2

P=0

ECTS=3.18

3

23 November 2025

OTORISASI

Pengembang S.P

Koordinator Rumpun matakuliah

Koordinator Program Studi




Dr. Dyah Astriani, S.Pd., M.Pd., Dr. An Nuril MF, S.Pd., M.Pd., Dra. Martini, M.Pd., dan Enny Susiyawati, Ph.D.




Dr. Dyah Astriani, S.Pd., M.Pd.




ERMAN

Model Pembelajaran

Case Study

Program Learning Outcomes (PLO)

PLO program Studi yang dibebankan pada matakuliah

PLO-6

Mampu mendemonstrasikan pengetahuan sains terintegrasi

PLO-10

Mampu merancang dan melaksanakan eksperimen/penyelidikan dalam pembelajaran sains terintegrasi untuk menjelaskan kasus dan isu sains dan memecahkan masalah, , dan menginterpretasi data

PLO-11

Mampu mengkomunikasikan ide, gagasan, dan hasil observasi/eksperimen/penyelidikan secara efektif, baik lisan maupun tulisan

Program Objectives (PO)

PO - 1

menjelaskan konsep-konsep dasar sains lingkungan secara interdisipliner

PO - 2

merancang dan melaksanakan eksperimen/penyelidikan terkait isu lingkungan serta menganalisis hasilnya

PO - 3

mengkomunikasikan gagasan, hasil kajian, dan rekomendasi solusi terhadap permasalahan lingkungan secara efektif dalam bentuk lisan maupun tulisan

Matrik PLO-PO

 
POPLO-6PLO-10PLO-11
PO-1  
PO-2 
PO-3  

Matrik PO pada Kemampuan akhir tiap tahapan belajar (Sub-PO)

 
PO Minggu Ke
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16
PO-1
PO-2
PO-3

Deskripsi Singkat Mata Kuliah

Mata kuliah ini membahas keterkaitan konsep dasar sains (fisika, kimia, biologi) dengan isu-isu lingkungan seperti ekosistem, pencemaran, perubahan iklim, dan energi berkelanjutan. Mahasiswa tidak hanya mempelajari teori, tetapi juga melaksanakan penyelidikan dan proyek berbasis isu lingkungan untuk melatih keterampilan merancang eksperimen, menganalisis data, serta mengkomunikasikan solusi secara ilmiah. Mata kuliah ini mendukung capaian pembelajaran lulusan terkait penguasaan sains terintegrasi, kemampuan penyelidikan, dan komunikasi ilmiah.

Pustaka

Utama :

  1. Miller, G.T. & Spoolman, S. (2021). Environmental Science. Cengage Learning.
  2. Cunningham, W.P. & Cunningham, M.A. (2017). Principles of Environmental Science. McGraw-Hill.
  3. Odum, E.P. (2014). Fundamentals of Ecology. Cengage.

Pendukung :

  1. Artikel ilmiah dan laporan terkini terkait isu lingkungan.
  2. United Nations. (2020). The Sustainable Development Goals Report 2020. United Nations.
  3. UNESCO. (2017). Education for Sustainable Development Goals: Learning Objectives. UNESCO Publishing.

Dosen Pengampu

DYAH ASTRIANI

AHMAD QOSYIM

ENNY SUSIYAWATI

DHITA AYU PERMATA SARI

ARIS RUDI PURNOMO

WAHYU BUDI SABTIAWAN

SAPTI PUSPITARINI

FIKKY DIAN ROQOBIH

Enny Susiyawati, S.Si., M.Sc., M.Pd., Ph.D.

Enny Susiyawati, S.Si., M.Sc., M.Pd., Ph.D.

Dhita Ayu Permata Sari, S.Pd., M.Pd.

Dhita Ayu Permata Sari, S.Pd., M.Pd.

Wahyu Budi Sabtiawan, S.Si., M.Pd., M.Sc.

Wahyu Budi Sabtiawan, S.Si., M.Pd., M.Sc.

Dr. Sapti Puspitarini, S.Si., M.Si.

Dr. Sapti Puspitarini, S.Si., M.Si.

Aris Rudi Purnomo, S.Si., M.Pd., M.Sc.

Aris Rudi Purnomo, S.Si., M.Pd., M.Sc.

Dr. Dyah Astriani, S.Pd., M.Pd.

Dr. Dyah Astriani, S.Pd., M.Pd.

Ahmad Qosyim, S.Si., M.Pd.

Ahmad Qosyim, S.Si., M.Pd.

Fikky Dian Roqobih, S.Pd., M.Pd.

Fikky Dian Roqobih, S.Pd., M.Pd.

Minggu Ke-

Kemampuan akhir tiap tahapan belajar
(Sub-PO)

Penilaian

Bantuk Pembelajaran,

Metode Pembelajaran,

Penugasan Mahasiswa,

 [ Estimasi Waktu]

Materi Pembelajaran

[ Pustaka ]

Bobot Penilaian (%)

Indikator

Kriteria & Bentuk

Luring (offline)

Daring (online)

(1)

(2)

(3)

(4)

(5)

(6)

(7)

(8)

1

Minggu ke 1

Menjelaskan ruang lingkup dan urgensi sains lingkungan

  1. Ketepatan menjelaskan ruang lingkup sains lingkungan
  2. Ketepatan menjelaskan urgensi sains lingkungan
  3. Keaktivan dalam diskusi

Bentuk Penilaian :
Aktifitas Partisipasif
Ceramah interaktif, diskusi kelas
3 x 50‘
Video pengantar, forum diskusi
3 x 2 x 60‘
Materi: Pengantar Sains Lingkungan
Pustaka: Cunningham, W.P. & Cunningham, M.A. (2017). Principles of Environmental Science. McGraw-Hill.
2%

2

Minggu ke 2

Mengidentifikasi komponen lingkungan dan interaksinya

  1. Ketepatan mengidentifikasi komponen ekosistem dan interaksinya
  2. Ketepatan menganalisis interaksi dalam ekosistem
Kriteria:

Pedoman Penskoran


Bentuk Penilaian :
Tes
Diskusi dan presentasi mind mapping ekosistem
3 x 50‘
Pembuatan mind mapping, kuis online, forum refleksi
3 x 2 x 60‘
Materi: Ekosistem & interaksi
Pustaka: Odum, E.P. (2014). Fundamentals of Ecology. Cengage.
3%

3

Minggu ke 3

Menjelaskan pencemaran lingkungan dan dampaknya

  1. Ketepatan menganalisis jenis pencemaran lingkungan
  2. Ketepatan menganalisis penyebab pencemaran lingkungan
  3. Ketepatan menganalisis dampak pencemaran lingkungan
  4. Ketepatan menentukan solusi untuk pencemaran lingkungan
Kriteria:

Rubrik penilaian laporan studi kasus


Bentuk Penilaian :
Aktifitas Partisipasif
Studi kasus pencemaran
3 x 50‘
Diskusi daring berbasis kasus, Tugas analisis kasus
3 x 2 x 60‘
Materi: Pencemaran lingkungan
Pustaka: Miller, G.T. & Spoolman, S. (2021). Environmental Science. Cengage Learning.
4%

4

Minggu ke 4

Menganalisis isu perubahan iklim dan keanekaragaman hayati

  1. Ketepatan menganalisis penyebab kasus perubahan iklim dan keanekaragaman hayati
  2. Ketepatan menganalisis dampak kasus perubahan iklim dan keanekaragaman hayati
  3. Ketepatan menganalisis dampak kasus perubahan iklim dan keanekaragaman hayati
  4. Ketepatan menentukan solusi kasus perubahan iklim dan keanekaragaman hayati
Kriteria:

Rubrik penilaian laporan studi kasus


Bentuk Penilaian :
Praktik / Unjuk Kerja
Studi kasus perubahan iklim dan dan keanekaragaman hayati
3 x 50‘
Diskusi daring berbasis kasus, Tugas analisis kasus
3 x 2 x 60‘
Materi: Dampak pencemaran
Pustaka: Miller, G.T. & Spoolman, S. (2021). Environmental Science. Cengage Learning.
4%

5

Minggu ke 5

Menghungkan konsep pembangunan berkelanjutan dengan sains lingkungan

  1. Ketepatan menentukan tujuan pembagunan berkelanjutan yang sesuai dengan sains lingkungan
  2. Ketepatan menjabarkan kaitan tujuan pembagunan berkelanjutan yang sesuai dengan sains lingkungan

Bentuk Penilaian :
Praktik / Unjuk Kerja
Presentasi dan Diskusi
3 x 50‘
Review artikel online, pembuatan PPT presentasi
3 x 2 x 60‘
Materi: Sustainable development goals
Pustaka: United Nations. (2020). The Sustainable Development Goals Report 2020. United Nations.
3%

6

Minggu ke 6

Merancang penyelidikan sederhana terkait kualitas lingkungan

Ketepatan merancang penyelidikan terkait kualitas lingkungan

Inquiry-based learning
3 x 50‘
Tugas merancang praktikum terkait kualitas lingkungan
3 x 2 x 60‘
Materi: Prinsip dasar metode ilmiah dalam kajian lingkungan
Pustaka: Cunningham, W.P. & Cunningham, M.A. (2017). Principles of Environmental Science. McGraw-Hill.
3%

7

Minggu ke 7

Melaksanakan penyelidikan mini di kelas terkait kualitas lingkungan


Bentuk Penilaian :
Penilaian Praktikum
Inquiry-based learning, melaksanakan praktikum kualitas lingkungan
2 x 3 x 50‘
Tugas menganalisis data praktikum terkait kualitas lingkungan
3 x 50‘
Materi: Prinsip dasar metode ilmiah dalam kajian lingkungan
Pustaka: Cunningham, W.P. & Cunningham, M.A. (2017). Principles of Environmental Science. McGraw-Hill.
4%

8

Minggu ke 8

Menganalisis dan menginterpretasi data hasil penyelidikan kualitas lingkungan

  1. Ketepatan interpretasi data praktikum terkait kualitas lingkungan
  2. Ketepatan analisis data praktikum terkait kualitas lingkungan
  3. Ketepatan penulisan laporan praktikum
Kriteria:

Rubrik penilaian laporan praktikum


Bentuk Penilaian :
Penilaian Praktikum
Inquiry-based learning
3 x 50‘
Tugas menganalisis dan interpretasi data praktikum terkait kualitas lingkungan, membuat laporan praktikum
2 x 3 x 50‘
10%

9

Minggu ke 9

Mengidentifikasi isu lingkungan lokal untuk kegiatan proyek

Ketepatan membuat resume kasus lingkungan lokal untuk kegiatan proyek sains lingkungan

Kriteria:

Rubrik penilaian resume kasus


Bentuk Penilaian :
Penilaian Hasil Project / Penilaian Produk
Project-based learning dan diskusi
3 x 50‘
Tugas mengidentifikasi isu lingkungan lokal untuk kegiatan proyek, resume kasus
2 x 3 x 50‘
Materi: Proyek Lingkungan
Pustaka: Miller, G.T. & Spoolman, S. (2021). Environmental Science. Cengage Learning.
4%

10

Minggu ke 10

Merancang kegiatan proyek berbasis isu lingkungan

Ketepatan proposal kegiatan proyek berbasis isu lingkungan

Kriteria:

Rubrik penilaian proposal kegiatan proyek berbasis isu lingkungan


Bentuk Penilaian :
Penilaian Hasil Project / Penilaian Produk
Project-based learning, diskusi dan presentasi proposal
3 x 50‘
Membuat proposal kegiatan proyek berbasis isu lingkungan
2 x 3 x 50‘
Materi: Proyek Lingkungan
Pustaka: Miller, G.T. & Spoolman, S. (2021). Environmental Science. Cengage Learning.
8%

11

Minggu ke 11

Melaksanakan pengumpulan data proyek berbasis lingkungan

Ketepatan pengumpulan data proyek berbasis lingkungan


Bentuk Penilaian :
Penilaian Hasil Project / Penilaian Produk
Project-based learning dan diskusi
3 x 50‘
Penyusunan logbook pengumpulan data proyek berbasis lingkungan
2 x 3 x 50‘
Materi: Proyek Lingkungan
Pustaka: Miller, G.T. & Spoolman, S. (2021). Environmental Science. Cengage Learning.
5%

12

Minggu ke 12

Melaksanakan analisis data proyek berbasis lingkungan

Ketepatan penyusunan laporan analisis data proyek berbasis lingkungan

Kriteria:

Rubrik penilaian laporan analisis data proyek berbasis lingkungan


Bentuk Penilaian :
Penilaian Hasil Project / Penilaian Produk
Project-based learning dan diskusi
3 x 50‘
Penyusunan laporan analisis data proyek berbasis lingkungan
2 x 3 x 50‘
Materi: Proyek Lingkungan
Pustaka: Miller, G.T. & Spoolman, S. (2021). Environmental Science. Cengage Learning.
5%

13

Minggu ke 13

Mengevaluasi solusi pada kegiatan proyek berbasis lingkungan

Ketepatan penyusunan draf laporan akhir proyek berbasis lingkungan

Kriteria:

Rubrik penilaian laporan akhir proyek berbasis lingkungan


Bentuk Penilaian :
Penilaian Hasil Project / Penilaian Produk
Project-based learning dan diskusi
3 x 50‘
Penyusunan draf laporan akhir proyek berbasis lingkungan
2 x 3 x 50‘
Materi: Proyek Lingkungan
Pustaka: Miller, G.T. & Spoolman, S. (2021). Environmental Science. Cengage Learning.
5%

14

Minggu ke 14

Menyusun laporan akhir proyek berbasis lingkungan

Ketepatan draf laporan akhir proyek berbasis lingkungan

Kriteria:

Rubrik penilaian laporan akhir proyek berbasis lingkungan


Bentuk Penilaian :
Penilaian Hasil Project / Penilaian Produk
Project-based learning dan diskusi
3 x 50‘
Penyusunan draf laporan akhir proyek berbasis lingkungan
2 x 3 x 50‘
Materi: Proyek Lingkungan
Pustaka: Miller, G.T. & Spoolman, S. (2021). Environmental Science. Cengage Learning.
15%

15

Minggu ke 15

Menyusun presentasi komunikasi hasil proyek berbasis lingkungan

Ketepatan PPT Presentasi proyek berbasis lingkungan

Kriteria:

Rubrik penilaian PPT Presentasi proyek berbasis lingkungan


Bentuk Penilaian :
Penilaian Hasil Project / Penilaian Produk
Project-based learning dan diskusi
Penyusunan PPT Presentasi proyek berbasis lingkungan
Materi: Proyek Lingkungan
Pustaka: Miller, G.T. & Spoolman, S. (2021). Environmental Science. Cengage Learning.
5%

16

Minggu ke 16

  1. Mempresentasikan hasil proyek berbasis lingkungan
  2. Mengevaluasi pelaksanaa proyek berbasis lingkungan

Ketepatan presentasi proyek berbasis lingkungan

Kriteria:

Rubrik penilaian presentasi


Bentuk Penilaian :
Penilaian Hasil Project / Penilaian Produk
Project-based learning dan presentasi proyek berbasis lingkungan
2 x 3 x 50‘
Persiapan presentasi proyek berbasis lingkungan
3 x 50‘
Materi: Proyek Lingkungan
Pustaka: Miller, G.T. & Spoolman, S. (2021). Environmental Science. Cengage Learning.
20%



Rekap Persentase Evaluasi : Case Study

No Evaluasi Persentase
1. Aktifitas Partisipasif 6%
2. Penilaian Hasil Project / Penilaian Produk 67%
3. Penilaian Praktikum 14%
4. Praktik / Unjuk Kerja 7%
5. Tes 3%
97%

Catatan

  1. Capaian Pembelajaran Lulusan Program Studi (PLO - Program Studi) adalah kemampuan yang dimiliki oleh setiap lulusan Program Studi yang merupakan internalisasi dari sikap, penguasaan pengetahuan dan ketrampilan sesuai dengan jenjang prodinya yang diperoleh melalui proses pembelajaran.
  2. PLO yang dibebankan pada mata kuliah adalah beberapa capaian pembelajaran lulusan program studi (CPL-Program Studi) yang digunakan untuk pembentukan/pengembangan sebuah mata kuliah yang terdiri dari aspek sikap, ketrampulan umum, ketrampilan khusus dan pengetahuan.
  3. Program Objectives (PO) adalah kemampuan yang dijabarkan secara spesifik dari PLO yang dibebankan pada mata kuliah, dan bersifat spesifik terhadap bahan kajian atau materi pembelajaran mata kuliah tersebut.
  4. Sub-PO Mata kuliah (Sub-PO) adalah kemampuan yang dijabarkan secara spesifik dari PO yang dapat diukur atau diamati dan merupakan kemampuan akhir yang direncanakan pada tiap tahap pembelajaran, dan bersifat spesifik terhadap materi pembelajaran mata kuliah tersebut.
  5. Indikator penilaian kemampuan dalam proses maupun hasil belajar mahasiswa adalah pernyataan spesifik dan terukur yang mengidentifikasi kemampuan atau kinerja hasil belajar mahasiswa yang disertai bukti-bukti.
  6. Kreteria Penilaian adalah patokan yang digunakan sebagai ukuran atau tolok ukur ketercapaian pembelajaran dalam penilaian berdasarkan indikator-indikator yang telah ditetapkan. Kreteria penilaian merupakan pedoman bagi penilai agar penilaian konsisten dan tidak bias. Kreteria dapat berupa kuantitatif ataupun kualitatif.
  7. Bentuk penilaian: tes dan non-tes.
  8. Bentuk pembelajaran: Kuliah, Responsi, Tutorial, Seminar atau yang setara, Praktikum, Praktik Studio, Praktik Bengkel, Praktik Lapangan, Penelitian, Pengabdian Kepada Masyarakat dan/atau bentuk pembelajaran lain yang setara.
  9. Metode Pembelajaran: Small Group Discussion, Role-Play & Simulation, Discovery Learning, Self-Directed Learning, Cooperative Learning, Collaborative Learning, Contextual Learning, Project Based Learning, dan metode lainnya yg setara.
  10. Materi Pembelajaran adalah rincian atau uraian dari bahan kajian yg dapat disajikan dalam bentuk beberapa pokok dan sub-pokok bahasan.
  11. Bobot penilaian adalah prosentasi penilaian terhadap setiap pencapaian sub-PO yang besarnya proposional dengan tingkat kesulitan pencapaian sub-PO tsb., dan totalnya 100%.
  12. TM=Tatap Muka, PT=Penugasan terstruktur, BM=Belajar mandiri.