•  

Our Top Course
Pengembangan Media Foto
( 16 Sections)
 
Komunikasi Pembelajaran
( 16 Sections)
 

Course Group Guidance and Counseling Approaches and Theories

Program Studi S2 Bimbingan Dan Konseling UNESA

 
Card image

Course Description

Matakuliah ini membahas tentang konsep,proses, dan teknik-teknik Bimbingan dan Konseling kelompok dalam penyelenggaraan layanan bantuan (bimbingan dan konseling) di sekolah, landasan teoretis dan psikologis berbagai teknik bimbingan dan konseling kelompok, termasuk latihan terbatas dalam merancang kegiatan bimbingan dan konseling kelompok.

Program Objectives (PO)

  • Mengembangkan pemikiran logis, kritis, sistematis, dan kreatif dalam melakukan pekerjaan yang spesifik di bidang keahliannya serta sesuai dengan standar kompetensi kerja bidang bimbingan dan konseling
  • Mampu melakukan validasi akademik atau kajian bimbingan dan konseling dalam menyelesaikan masalah pendidikan melalui pengembangan pengetahuan dan keahlian bimbingan dan konseling khususnya dalam bimbingan dan konseling kelompok
  • Menguasai berbagai teori , konsep serta hasil penelitian yang relevan dengan paradigma atau kerangka kerja penelitian dalam bidang Bimbingan dan Konseling Kelompok

Aktifitas Pembelajaran

  • Pertemuan 1
    Membedakan paradigma layanan dalam bimbingan kelompok dan konseling kelompok
    • Date  5 September 2024

  • Pertemuan 2
    Peran Konselor dan Isu Etis dan Legal dalam BK Kelompok
    • Date  12 September 2024

  • Pertemuan 3
    Proses Kelompok: Tahap Pembentukan, tahap awal, tahap transisi, tahap kerja, dan tahap pengakhiran
    • Date  19 September 2024

  • Pertemuan 4
    Menganalisis praktik dinamika kelompok dalam layanan dalam bimbingan kelompok dan konseling kelompok
    • Date  26 September 2024

  • Pertemuan 5
    Keterampilan Memimpin Kelompok : Memfasilitasi, Membuka, dan Menutup Kegiatan Kelompok; Memimpin Sesi kelompok, Menghadapi Ketegangan dan Konflik, Melakukan Terminasi dalam kelompok
    • Date  3 Oktober 2024

  • Pertemuan 6
    Teknik Metafora dalam Bimbingan Kelompok
    • Date  10 Oktober 2024

  • Pertemuan 7
    Menganalisis kelemahan maupun kelebihan pendekatan kelompok yang diterapkan dalam mengatasi masalah atau meningkatkan kompetensi tertentu
    • Date  17 Oktober 2024

  • Pertemuan 8
    Menganalisis kelemahan maupun kelebihan pendekatan kelompok yang diterapkan dalam mengatasi masalah atau meningkatkan kompetensi tertentu
    • Date  24 Oktober 2024

  • Pertemuan 9
    Menganalisis praktik dinamika kelompok dalam layanan dalam bimbingan kelompok dan konseling kelompok
    • Date  31 Oktober 2024

  • Pertemuan 10
    Konseling Kelompok Behavior
    • Date  7 November 2024

  • Pertemuan 11
    Konseling kelompok Cognitive Behavior
    • Date  14 November 2024

  • Pertemuan 12
    Konseling Kelompok Rational Emotive Behavioral
    • Date  21 November 2024

  • Pertemuan 13
    Konseling Kelompok Realita
    • Date  28 November 2024

  • Pertemuan 14
    Konseling kelompok solution focused brief
    • Date  5 Desember 2024

  • Pertemuan 15
    Mempraktikkan pendekatan kelompok Naratif
    • Date  12 Desember 2024

  • Pertemuan 16
    Merekam praktik sesuai tahapaan yang benar
    • Date  19 Desember 2024

Lecturer

DENOK SETIAWATI
DENOK SETIAWATI
  • 215,475 Reviews4.8 Rating

Video Images
Preview this course
 
 
  • Program StudiS2 Bimbingan Dan Konseling
  • Semester1
  • Lectures1
Difficult Things About Education.
$75$10