Course Description
Conduct studies and provide an understanding of the concept and scope of population geography, benefits, population theories, structure and population processes of a region as well as data sources on population composition and growth, mortality and death tables, fertility, migration, population problems and problem solving, and population policy. Learning is carried out for one semester using a problem base learning approach with demonstration methods, discussions, practicums and individual and group assignments. Assessment is carried out through written tests, performance and portfolios.
Program Objectives (PO)
- Mahasiswa mampu menjelaskan dasar-dasar konsep demografi dan teori-teori yang digunakan untuk memahami pertumbuhan dan perubahan penduduk
- Mahasiswa mampu menjelaskan cara mengidentifikasi jenis migrasi, serta menerapkan teknik analisis demografi dan menghubungkan data dengan faktor sosial-ekonomi
- Mahasiswa mampu menjelaskan tentang dampak pertumbuhan penduduk terhadap ketimpangan sosial, serta kebijakan dan perencanaan berbasis data demografi untuk pembangunan
- Mahasiswa mampu menjelaskan hubungan faktor-faktor alam, masalah pemukiman, serta tantangan seperti urbanisasi dan penuaan penduduk dengan analisis demografi dan kebijakan yang relevan