Deskripsi Mata Kuliah
Kajian tentang hakikat MIPA, Paradigma Baru Pembelajaran, kurikulum, media dan sumber belajar, Perangkat Pembelajaran (Silabus dan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran), Tujuan Pendidikan dan Taksonomi Hasil Belajar, dan Ciri-ciri guru professional. Mata kuliah ini disajikanm dalam bentuk teori.
CPMK
- Mahasiswa mampu melakukan kajian tentang hakikat MIPA, Paradigma Baru Pembelajaran, kurikulum, media dan sumber belajar, Perangkat Pembelajaran (Silabus dan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran), tujuan Pendidikan dan Taksonomi Hasil Belajar, serta ciri-ciri guru professional.
- Mahasiswa mampu melakukan evaluasi hasil kajian tentang hakikat MIPA, Paradigma Baru Pembelajaran, kurikulum, media dan sumber belajar, Perangkat Pembelajaran (Silabus dan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran), tujuan Pendidikan dan Taksonomi Hasil Belajar, serta ciri-ciri guru professional.
- Mahasiswa mampu melakukan komunikasi hasil kajian tentang hakikat MIPA, Paradigma Baru Pembelajaran, kurikulum, media dan sumber belajar, Perangkat Pembelajaran (Silabus dan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran), tujuan Pendidikan dan Taksonomi Hasil Belajar, serta ciri-ciri guru professional.