CPL-3 Mengembangkan pemikiran logis, kritis, sistematis, dan kreatif dalam melakukan pekerjaan yang spesifik di bidang keahliannya serta sesuai dengan standar kompetensi kerja bidang yang bersangkutan
CPL-5 Menguasai teori dasar ilmu gizi, pangan, biomedik, patofisiologi, kesehatan masyarakat dan pengetahuan tentang pelayanan dan kewenangan ahli gizi dalam sistem kesehatan nasional dan sistem ketahanan pangan dan gizi nasional.
CPL-6 Menguasai konsep teoritis dietetik secara mendalam untuk dapat memformulasikan pemecahan masalah gizi perorangan, kelompok dan masyarakat melalui penilaian status gizi.
CPMK
CPMK-1 Mahasiswa memahami pengetahuan tentang metabolisme zat gizi mikro dalam tubuh dalam rangka mendukung satus gizi yang baik
CPMK-2 Mahasiswa mampu merancang langkah-langkah pemecahan masalah gizi menggunakan pengetahuan metabolisme zat gizi mikro secara mandiri atau berkelompok
CPMK-3 Mahasiswa memiliki sikap bertanggung jawab dalam melakukan pemecahan masalah gizi menggunakan pengetahuan metabolisme zat gizi mikro dalam rangka mewujudkan status gizi yang baik