CPL-2 Menunjukkan karakter tangguh, kolaboratif, adaptif, inovatif, inklusif, belajar sepanjang hayat, dan berjiwa kewirausahaan
CPL-5 Mampu menginternalisasi nilai, norma, etika akademik serta kepedulian terhadap kehidupan bermasyarakat dan bernegara. (CPL Asosiasi)
CPL-6 Memahami konsep-konsep dasar, teori dan dasar metodologi ilmu politik. (CPL Asosiasi)
CPL-9 Mampu mengkomunikasikan gagasan dan hasil kajian politik secara efektif melalui media serta membangun jejaring kerja lintas sektor di era digital
CPMK
CPMK-1 Mahasiswa mampu menjelaskan konsep dasar etika, moral, dan etika politik dalam berbagai tradisi pemikiran politik
CPMK-2 Mahasiswa mampu mengindetifikasi prinsip-prinsip etis yang mendasari praktik politik di tingkat lokal, nasional dan global
CPMK-3 Mahasiswa mampu merumuskan argumen etis terhadap terhadap isu-isu politik kontemporer berdasarkan teori-teori etika politik
CPMK-4 Mahasiswa mampu mempresentasikan hasil kajian etika politik secara argumentatif dan terbuka terhadap pandangan berbeda