CPL-2 Menunjukkan karakter tangguh, kolaboratif, adaptif, inovatif, inklusif, belajar sepanjang hayat, dan berjiwa kewirausahaan
CPL-5 Menguasai struktur keilmuan, konsep dan teori disiplin ilmu-ilmu sosial sebagai landasan dalam mengorganisasikan konten-konten pembelajaran IPS yang bermuatan kearifan lokal.
CPL-7 Menguasai konsep, teknik, metode penelitian di bidang pendidikan dan sosial humaniora untuk memberikan solusi secara inovatif, kreatif dan tepat guna pada permasalahan Pendidikan IPS dan masyarakat dalam bentuk karya ilmiah.
CPL-8 Memiliki kecakapan multiliterasi dengan optimalisasi teknologi informasi yang berkelanjutan untuk menunjang bidang keahliannya agar kompetitif di tataran lokal dan global.
CPMK
CPMK-1 Memahami konsep-konsep dasar dan teori-teori ekonomi pembangunan
CPMK-2 Mampu menganalisis berbagai indikator ekonomi pembangunan dan implikasinya terhadap masyarakat
CPMK-3 Mampu mengevaluasi kebijakan ekonomi pembangunan yang diterapkan di berbagai negara dan wilayah
CPMK-4 Mampu menyusun laporan penelitian tentang isu-isu ekonomi pembangunan
CPMK-5 Mampu mengkritisi dampak ekonomi pembangunan terhadap kesejahteraan masyarakat dan lingkungan
CPMK-6 Mampu mengembangkan strategi ekonomi pembangunan yang berkelanjutan