CPL-1 Mampu menunjukkan nilai-nilai agama, kebangsaan dan budaya nasional, serta etika akademik dalam melaksanakan tugasnya
CPL-3 Mengembangkan pemikiran logis, kritis, sistematis, dan kreatif dalam melakukan pekerjaan yang spesifik di bidang keahliannya serta sesuai dengan standar kompetensi kerja bidang yang bersangkutan
CPL-5 Menguasai konsep dasar pendidikan luar sekolah untuk dapat mengelola program-program pendidikan non formal
CPL-6 Menguasai teknik pemberdayaan masyarakat untuk merencanakan dan menerapkannya pada program pendidikan non-formal
CPMK
CPMK-1 Memahami dan menguasai teori dan konsep tentang profesi pendidikan luar sekolah secara keseluruhan dan kontekstual
CPMK-2 Menguasai konsep dan prosedur pengembangan masyarakat melalui pendekatan pendidikan luar sekolah secara kritis, kooperatif, komunikatif dan mampu memanfaatkan IT serta memiliki integritas dan karakter yang positif
CPMK-3 Memiliki sikap yang positif dalam mengikuti pembelajaran
CPMK-4 Mampu memanage program PLS secara mandiri dan dalam bidang kewirausahaan