Mata kuliah ini memberikan pemahaman mengenai etika profesi aktuaris, kode etik, serta penerapannya dalam profesi aktuaria. Mahasiswa akan belajar mengidentifikasi masalah etika yang muncul dalam praktik aktuaria, serta menganalisis dan meresponsnya dengan pendekatan yang tepat sesuai dengan standar profesi.