•  

Our Top Course
Pengembangan Media Foto
( 16 Sections)
 
Komunikasi Pembelajaran
( 16 Sections)
 

Course Penilaian Status Gizi

Program Studi S1 Gizi UNESA

 
Card image

Deskripsi Mata Kuliah

Mata kuliah ini bertujuan untuk membekali mahasiswa agar mampu memahami, mendemonstrasikan, dan menganalisis penilaian status gizi secara antropometri, biokimia, dan fisik/ klinis pada berbagai daur kehidupan dengan mengaplikasikan etika yang baik, disiplin, dan profesional. Model pembelajaran dilakukan dengan menerapkan pendekatan kontekstual dan model case-based method. Pengalaman belajar mahasiswa akan meliputi ceramah, diskusi kelompok, dan praktik/ unjuk kerja baik di laboratorium maupun di luar kampus.

CPMK

  • Menguasai teori dasar ilmu gizi, pangan, biomedik, patofisiologi, kesehatan masyarakat, dan pengetahuan tentang pelayanan dan kewenangan ahli gizi dalam penilaian status gizi.
  • Mampu mengambil keputusan yang tepat dalam pengelolaan pelayanan gizi dengan menggunakan metode antropometri dan konsumsi makanan yang sudah baku serta mampu menginterpretasikan hasil pemeriksaan biokimia dan klinis.
  • Mampu mengembangkan penilaian status gizi dalam pelayanan gizi promotif, preventif, kuratif, dan rehabilitatif serta mampu beradaptasi pada kondisi sumber daya terbatas.

Aktifitas Pembelajaran

  • Pertemuan 1
    RPS Mata Kuliah Penilaian Status Gizi dan melakukan kontrak perkuliahan
    • Date  6 Februari 2025

  • Pertemuan 2
    Status gizi secara antropometri, biokimia, dan fisik/ klinis pada individu maupun kelompok sebagai upaya preventif, promotif, kuratif, dan rehabilitatif dengan tepat.
    • Date  13 Februari 2025

  • Pertemuan 3
    Status gizi secara antropometri, biokimia, dan fisik/ klinis pada individu maupun kelompok sebagai upaya preventif, promotif, kuratif, dan rehabilitatif dengan tepat.
    • Date  20 Februari 2025

  • Pertemuan 4
    Status gizi secara antropometri, biokimia, dan fisik/ klinis pada individu maupun kelompok sebagai upaya preventif, promotif, kuratif, dan rehabilitatif dengan tepat.
    • Date  27 Februari 2025

  • Pertemuan 5
    Status gizi secara antropometri, biokimia, dan fisik/ klinis pada individu maupun kelompok sebagai upaya preventif, promotif, kuratif, dan rehabilitatif dengan tepat.
    • Date  6 Maret 2025

  • Pertemuan 6
    Status gizi secara antropometri, biokimia, dan fisik/ klinis pada individu maupun kelompok sebagai upaya preventif, promotif, kuratif, dan rehabilitatif dengan tepat.
    • Date  13 Maret 2025

  • Pertemuan 7
    UTS
    • Date  20 Maret 2025

  • Pertemuan 8
    Status gizi secara antropometri, biokimia, fisik/ klinis, dietary, dan ekologi pada individu maupun kelompok sebagai upaya preventif, promotif, kuratif, dan rehabilitatif dengan tepat.
    • Date  27 Maret 2025

  • Pertemuan 9
    Status gizi secara antropometri, biokimia, fisik/ klinis, dietary, dan ekologi pada individu maupun kelompok sebagai upaya preventif, promotif, kuratif, dan rehabilitatif dengan tepat.
    • Date  3 April 2025

  • Pertemuan 10
    Status gizi secara antropometri, biokimia, fisik/ klinis, dietary, dan ekologi pada individu maupun kelompok sebagai upaya preventif, promotif, kuratif, dan rehabilitatif dengan tepat.
    • Date  10 April 2025

  • Pertemuan 11
    Status gizi secara antropometri, biokimia, dan fisik/ klinis pada individu maupun kelompok sebagai upaya preventif, promotif, kuratif, dan rehabilitatif dengan tepat.
    • Date  17 April 2025

  • Pertemuan 12
    Status gizi secara antropometri, biokimia, dan fisik/ klinis pada individu maupun kelompok sebagai upaya preventif, promotif, kuratif, dan rehabilitatif dengan tepat.
    • Date  24 April 2025

  • Pertemuan 13
    Mempraktikkan pengukuran antropometri dengan tepat
    • Date  1 Mei 2025

  • Pertemuan 14
    Pengukuran komposisi tubuh dengan skinfolds caliper dan BIA pada kelompok orang dewasa
    • Date  8 Mei 2025

  • Pertemuan 15
    Pengukuran biokimia darah sederhana seperti glukosa darah, kolesterol, hemoglobin, dan asam urat.
    • Date  15 Mei 2025

  • Pertemuan 16
    Penilaian status gizi secara antropometri, biokimia, dan fisik/ klinis, pada berbagai daur kehidupan dengan mengaplikasikan etika yang baik, disiplin, dan profesional.
    • Date  22 Mei 2025

Dosen

DESTY MUZAROFATUS SHOLIKHAH
DESTY MUZAROFATUS SHOLIKHAH
  • 215,475 Reviews4.8 Rating

LINI ANISFATUS SHOLIHAH
LINI ANISFATUS SHOLIHAH
  • 215,475 Reviews4.8 Rating

Video Images
Preview this course
 
 
  • Program StudiS1 Gizi
  • Semester2
  • Lectures2
Difficult Things About Education.
$75$10