Deskripsi Mata Kuliah
 
               
              Matakuliah ini membahas tentang manajemen dan administrasi laboratorium, perencanaan kerja dan biaya, keamanan dan keselamatan kerja laboratorium, pembuatan larutan,penilaian kerja laboratorium, dan penyusunan SOP.
 
			  CPMK
 
               
                 
                   
				  - Memanfaatkan	IPTEKS	untuk mengajarkan cara penggunaan alat laboratorium,	dan menelusuri	informasi terkait dengan alat laboratorium dan fungsi	 manajerial di laboratorium.
  - Menerapkan prosedur keselamatan dan kesehatan kerja (K3) di laboratorium sesuai dengan standar yang berlaku (C3)
  - Menganalisis risiko kecelakaan dan kontaminasi di laboratorium untuk mengembangkan strategi mitigasi yang efektif (C4)
  - Mengevaluasi efektivitas dan kepatuhan terhadap protokol keselamatan laboratorium (C5)
  - Menciptakan sistem manajemen limbah laboratorium yang inovatif dan ramah lingkungan (C6)
                    
 
                  
				
                 
                   
                    - Menerapkan teknik komunikasi efektif untuk berkolaborasi dengan rekan kerja dalam situasi darurat di laboratorium (C3)
  - Menganalisis dan mengevaluasi prosedur evakuasi darurat untuk meningkatkan respons keamanan laboratorium (C4, C5)
  - Mengintegrasikan pengetahuan dasar fisika, kimia, dan biologi untuk mengidentifikasi potensi bahaya di laboratorium (C3)
  - Menciptakan metode baru dalam pengelolaan dan penyimpanan bahan kimia berdasarkan prinsip-prinsip sains terintegrasi (C6)
  - Menganalisis kecukupan dan keefektifan alat pelindung diri yang digunakan dalam praktik laboratorium (C4)
  - Mengevaluasi dan menyusun ulang layout laboratorium untuk memaksimalkan keselamatan dan efisiensi operasional (C5)