Mata kuliah ini akan membahas tentang bentuk fisik dan struktur kota, serta bagaimana elemen-elemen kota tersebut disusun. Selain itu juga akan melibatkan analisis pola ruang, jaringan jalan, bangunan, lahan, dan elemen-elemen fisik lainnya dalam kota.